Sebuah pemandian air panas di kawasan taman hiburan Hakone, mengadakan mandi dengan coklat untuk memperingati perayaan Hari Valentine.
Tempat pemandian ini berpendapat, mandi dengan coklat dapat menghaluskan kulit dan kulit akan tampak lebih indah.
Selain menyedian mandi berasa coklat, mereka juga menyediakan mandi dengan red wine, teh hijau, kopi dan sake.
anda berminat? mandi spesial ini hanya diadakan sampai tanggal 29 februari 2012
0 Komentar untuk "Mandi Coklat di hari Valentine?"