Apakah sobat Jepang-kuu masih ingat dengan Astro Boy?
Pada bulan April tahun 1952, Osamu Tezuka memperkenalkan karakter manga petualangan yang berbentuk pahlawan robot anak "Astro Boy". Berkat Astro Boy ini, manga menjadi sangat populer di seluruh dunia. Untuk itu, perusahaan ZC World membuat figure Astro Boy edisi perayaan 60 tahun yang akan dijual seharga 12.000 yen.
sumber-Clutter Magazine
0 Komentar untuk "ZC World merayakan 60 tahun usia "Astro Boy""